12 Aplikasi Android Terpopuler di Google Play Store
12 Aplikasi Paling Populer di Google Play Store Android
Market resmi Android terbesar adalah Google Play Store. Google Play Store tersedia begitu banyak aplikasi Android baik yang berbayar atau pun gratis. Aplikasi-aplikasi yang ada disana sudah dipisahkan berdasarkan kategori, salah satunya adalah kategori populer. Pada kategori ini saja terdapat begitu banyak aplikasi gratis dan berbayar, tapi disini saya akan memilih 12 aplikasi teratas yang ada dikategori populer, dan inilah ke 12 aplikasi tersebu.
1. Instagram - ukuran 23,30 MB
Aplikasi Instagram adalah aplikasi berbasis sosial media yang memberikan layanan untuk berbagi foto dan video singkat secara gratis
2. Facebook Messenger - ukuran 53,60 MB
Aplikasi Facebook Messenger adalah aplikasi berbagi pesan, aplikasi ini adalah aplikasi pesan facebook yang dibuat terpisah namun tetap pada jaringan atau jalur yang sama
3. Browser Opera Mini - ukuran 5,05 MB
Aplikasi Browser Opera Mini untuk android ini adalah salah satu peramban yang memiliki akses cepat dan loading ringan, karena aplikasi ini memiliki fungsi kompres data-data yang dirasa tidak penting sehingga dapat membuat peramban ini memiliki peforma dan akses yang cepat
4. Joox Free Streaming Music - ukuran 37,07 MB
Joox Free Streaming Music adalah aplikasi populer untuk layanan musik gratis secara online. Jutaan lagu bisa anda simak dan anda juga bisa download lagu terbaru untuk diputar offline
5. Lazada - ukuran 9,65 MB
Lazada adalah aplikasi yang bergerak dibidang jual beli ptoduk atau barang secara online.
Semua yang anda cari ada di Lazada. Mulai dari smartphone, kamera, laptop, pulsa isi ulang sampai dengan lipstick, baju, sepatu, dan tas kesukaan anda
6. Photo Grid - ukuran 33,31 MB
Photo Grid adalah salah satu aplikasi edit foto dalam kategori pupuler di Google Play Store.
Editor Foto yang harus dimiliki oleh penggemar fotografi. Fitur termasuk video kolase, kolase foto, efek kamera, instasize, layout, live filter, sticker, slideshow, blur, mosaik, lembar memo, retouch, pattern dan masih banyak lagi. Bagikan foto anda dengan aspek rasio 1:1 di Instagram, mempercantik foto menarik anda hanya dengan hitungan detik
7. Shareit - ukuran 5,50 Mb
SHAREit, Alat Transfer Berkas Cross-platform dan Jarak Dekat Pertama di Dunia, Pilihan umun 600 Juta Lebih Pemakai. Shareit adalah aplikasi untuk berbagi file,
file yang tidak bisa dibagikan langsung antara perangkat satu dengan perangkat lain misalnya ingin membagikan aplikasi, kita tidak bisa membagikannya kecuali dengan menggunakan bantuan aplikasi berbagi Shareit
Shopee hampir sama dengan Lazada, Shopee juga sebuah aplikasi yang bergerak dibidang layanan belanja online.
Sing Karaoke Smule adalah aplikasi musik yang dapat berkalaborasi atau duet secara online dan hasilnya nanti bisa dibagikan ke media sosial.
Tokopedia adalah aplikasi yang bergerak dalam layanan jual beli secara online, aplikasi ini sama dengan Lazada dan Shopee.
Facebook Lite adalah salah satu aplikasi Facebook yang termasuk falam kategori populer di Google Play Store.
Nah yang terakhir ada UC Browser Mini, browser atau peramban satu ini jadi pesaing berat Opera Mini, karena keduanya memiliki masing-masing keunggulan dengan fitur lengkap yang disediakan untuk versi mobile.
Nah itulah 12 urutan aplikasi terpopuler yang ada di etalase Google Play Store. Semua aplikasi diatas dapat anda unduh gratis di Google Play Store. Mungkin dari anda ada yang belum menggunakan dari salah satu atau beberapa aplikasi populer diatas, anda bisa mencobanya.
0 Response to "12 Aplikasi Android Terpopuler di Google Play Store"
Posting Komentar